Minggu, 10 April 2016

Penyebab kerusakan ginjal

Penyebab kerusakan ginjal

  • Nekrosis tubular akut (ATN)
  • Sindrom nefritik akut
  • Nefritis interstitial
  • Penurunan aliran darah karena tekanan darah sangat rendah akibat luka bakar, dehidrasi, pendarahan, cedera, syok septik, penyakit serius dan operasi.
  • Gangguan yang menyebabkan pembekuan dalam pembuluh darah ginjal seperti sindrom uremik hemolitik, trombocitopenik trombotik purpura idiopatik (ITTP)
  • Hipertensi maligna
  • Reaksi transfusi
  • Skleroderma
  • Infeksi yang secara langsung mencederai ginjal seperti pielonefritis akut dan keracunan darah
  • Komplikasi kehamilan, termasuk plasenta abrupsio, plasenta previa
  • Obstruksi saluran kemih.

Cari Arti Mimpi

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More